Kebijakan Privasi untuk Ekstensi "AM Ceklis Helper for UBS GOLD"
Tanggal Efektif: 31 Oktober 2025
Terima kasih telah menggunakan AM Ceklis Helper for UBS GOLD ("Ekstensi"). Kebijakan Privasi ini menjelaskan informasi apa yang kami kumpulkan dan bagaimana kami menggunakannya. Ekstensi ini adalah alat bantu internal yang dirancang khusus untuk karyawan PT Untung Bersama Sejahtera (UBS GOLD).
1. Informasi yang Dikumpulkan
Ekstensi ini mengumpulkan dan menyimpan SATU jenis informasi saja: